
Asal-Usul Historis Revolusi Iran dan Tugas-Tugas Kaum Marxis Revolusioner
Mulai hari ini kita memulai penerbitan sebuah dokumen yang terdiri dari lima bagian yang ditulis oleh kaum Marxis Iran tentang akar-akar historis dari Revolusi Iran. Dalam bagian ini mereka berkonsentrasi pada bagaimana perekonomian Iran berkembang, yang mengakibatkan penguatan yang luar biasa dari klas pekerja dan bagaimana ini menghantar pada Revolusi pada 1979.