Di dalam Revolusi, apa peran individu dan seberapa besar perannya? Sejarah dibuat oleh manusia-manusia. Kaum Marxis, tidak seperti kaum fatalis yang dangkal, tidak menyangkal peran individu, inisiatifnya atau keberaniannya (atau kekurangannya), di dalam perjuangan sosial. Adalah tugas Marxisme untuk menemukan hubungan dialektik antara individu (subjektif) dan kekuatan besar (objektif) yang mengatur pergerakan masyarakat.
Sosialisme
Kontrol Buruh dan Nasionalisasi
Kontrol buruh dalam sejarah perjuangan proletariat.
Materialisme Dialektis
Artikel ini membahas filsafat yang sangat penting untuk kelas pekerja, sebagai senjata perjuangan yang akan mengantarkan kelas pekerja menumbangkan kapitalisme & membangun tatanan yang lebih adil.
Selamat membaca.
Marxisme dan Perjuangan Melawan Imperialisme
Perjuangan melawan imperialisme adalah perjuangan melawan kapitalisme, dan satu-satunya kelas yang secara konsisten dapat memenuhi tugas ini adalah kelas buruh.