Bulan ini menandai 25 tahun Gerakan Reformasi 98. Rakyat pekerja dan kaum muda turun ke jalan menciptakan revolusi menumbangkan Orde Baru.
Author: Alan Woods dan Ted Grant
Said Iqbal Arahkan Partai Buruh ke Borjuasi. Apa yang Harus Dilakukan Kiri?
Partai Buruh tengah mengalami krisis. Ini dipicu ketika Said Iqbal memberikan sinyal dukungannya terhadap Ganjar Pranowo.
Zaman Pencerahan dan Rasionalisme Revolusioner Spinoza
Spinoza adalah perwakilan yang luar biasa dari zamannya. Bersama dengan pemikir Pencerahan awal lainnya seperti Francis Bacon (1561-1626), Thomas Hobbes (1588-1679) dan René Descartes (1596-1650), dia adalah salah satu tokoh sejarah yang menjulang tinggi dan mercusuar terang di masa ketika umat manusia sedang berjuang keluar dari kegelapan masyarakat feodal.
Realitas Kejam Di Balik Tradisi Mudik Rakyat Pekerja
Di balik tradisi mudik adalah kenyataan pahit rakyat pekerja yang harus meninggalkan keluarga demi mengais rezeki.
Teleskop James Webb: meneropong ke alam semesta, yang tak terhingga dalam ruang dan waktu
Namun jauh dari mengagungkan ciptaan Tuhan, JWST kini mulai mengirimkan kembali data-data yang menimbulkan kesulitan serius bagi mitos penciptaan modern: teori Big Bang. Saat meneropong lebih jauh ke luar angkasa, JWST mulai menantang prasangka-prasangka lama tentang asal usul dan perkembangan alam semesta, dan menyoroti problem ilmiah dan filsafat yang mendalam dan penting.
Mazhab Frankfurt: Kemunafikan terorganisir ‘Marxisme’ Akademis
Mazhab Frankfurt mengklaim dirinya sebagai salah satu varian Marxisme, tetapi gagasan ini sesungguhnya jauh dari Marxisme. Ini hanyalah daur ulang dari oportunisme intelektual borjuis kecil.
Permenaker Potong Upah Buruh: Ini adalah perang kelas!
Krisis kapitalisme akan terus memprovokasi konflik kelas antara buruh dan kapitalis. Sekarang pemerintah sedang mengorbankan buruh-buruh di perusahaan berorientasi ekspor. Besok bisa saja buruh di sektor lainnya akan dikorbankan. Kita terus dihadapkan pada fakta bahwa buruh lah yang harus menanggung biaya krisis ini.
Kejatuhan SVB Jadi Momok Krisis Perbankan Kapitalis
Dalam kapitalisme finansial hari ini, tidak ada satu pun bank yang bisa membebaskan dirinya dari jejaring finans yang mengikat semua modal.
Peringatan Satu Tahun Perang Ukraina: Laporan & Perspektif
Dalam setiap perang, kelas penguasa harus mengambil semua langkah yang diperlukan untuk memobilisasi opini publik untuk mendukung tindakannya.
Kebakaran Depo Pertamina Plumpang: Tumbal carut marut politik kapitalis!
Sementara sumber api kebakaran belum diketahui dengan jelas, tapi banyaknya korban dari peristiwa ini jelas diakibatkan oleh dekatnya Depo Pertamina dengan pemukiman penduduk. Banyaknya korban seharusnya dapat dicegah, bila aturan radius jarak aman depo dengan pemukiman warga tidak diabaikan.